PKS V : Tutorial Membuat Program C++ di Aplikasi Code::Blocks

Assalammualikum Wr. Wb.

Setelah sebelumnya saya membahas cara menginstal Code::Blocks, maka kali ini saya akan membahas cara membuat program C++ di aplikasi Code::Blocks. Program C++ ini dapat didapatkan secara gratis dan mudah di software Code::Blocks. Untuk tata cara mendownloadnya sudah saya bahas pada blog sebelumnya, atau anda dapat mengklik link disini.

C++ adalah salah satu bahasa pemrograman yang populer saat ini. Salah satu contoh aplikasi yang menggunakan bahasa pemrograman ini adalah game. Saat ini banyak game yang menggunakan C++ sebagai bahasa pemrogramannya sebut saja saat ini ada perusahaan pengembang game yaitu Panda3D. Selain itu Program ini menjadi salah satu mata kuliah wajib tentang algoritma dan pemrograman di bangku universitas.

Pada kali ini saya akan membuat empat tutorial membuat program C++. Tidak perlu berpanjang lebar lagi, berikut tutorialnya :

  • Setelah menginstal Code::Blocks. Hal pertama yang harus anda lakukan adalah buka aplikasi Code::Blocks, biasanya aplikasi ini akan muncul di tampilan dekstop anda seperti ini.
  • Klik dua kali pada aplikasi Code::Blocks. Setelah itu akan muncul tampilan seperti ini.
  • Lalu klik Create a new project.
  • Setelah itu akan muncul beberapa opsi, untuk membuat program C++ pilihlah console application.
  • Maka akan muncul tampilan seperti ini. Anda dapat mengisi nama program yang akan dibuat. Lalu klik next pada jendela selanjutnya.
  • Setelah itu akan muncul tampilan seperti ini.
  • Yang perlu anda lakukan adalah mengisinya dengan variabel pemrograman.

Tutorial 1 :

  • Pada tutorial pertama, saya menuliskan program mencari nilai A seperti dibawah ini.
  • Setelah menuliskan variabel di atas, untuk mendeteksi berhasil atau tidaknya program dapat dibuktikan dengan me-runningkan program tersebut. Jika berhasil maka akan muncul tampilan seperti ini.

Tutorial 2 :

  • Pada tutorial ke-2 , program kali ini akan mencari nilai A dan B dengan angka yang ditentukan
  • Berikut contoh Variabel pemrogramannya
  • Jika berhasil saat running , akan muncul output dengan hasil seperti ini.

Tutorial 3 :

  • Sama seperti tutorial ke-2, di sini saya akan mencari nilai suatu nilai dengan angka yang sudah di ketahui. Perbedaanya adalah disini saya mengunakan opsi pembagian dan perkalian.
  • Setelah itu, silahkan anda runningkan program tersebut.
  • Jika berhasil, hasil output yang akan anda lihat seperti di bawah ini.

Tutorial 4 :

  • Pada tutorial terakhir kali ini, saya akan mencari nilai kali dari angka yang sudah ditentukan.
  • Variabel yang di tulis adalah seperti ini.
  • Jika berhasil akan muncul tampilan output seperti ini.

Demikian blog kali ini,jika ada salah kata saya mohon maaf.
Wassalammualikum Wr. Wb.

Leave a comment

Design a site like this with WordPress.com
Get started